Bisakah perpanjangan gadai dilakukan oleh orang lain atas nama saya?
Pandai Gadai
Tanggal Pembaruan Terakhir 8 bulan yang lalu
Perpanjangan dapat dilakukan oleh pihak ketiga dengan syarat membawa surat kuasa yang sah dan identitas kedua belah pihak. Pastikan surat kuasa tersebut memenuhi syarat hukum agar proses perpanjangan dapat dilakukan tanpa kendala.